Ketika Mahasiswa S1 Menghayati Disertasi

Refleksi mata kuliah metodologi ilmu politik Landadi Manusia/Dadi Manca: Mobilitas Sosial Vertikal Orang Makeang di Maluku Utara Oleh: Safrudin Amin Mahasiswa Program Doktoral FIB UGM Dalam penugasan kali ini, mahasiswa diharuskan untuk membaca dan menganalisis sebuah karya ilmiah guna menemukenali cara penulis menunjukan adanya masalah keilmuan dalam realita sosial (adanya kesenjangan antara pengetahuan yang sudah…

Membangun Negara Kuat

Program Pemberdayaan Keluarga Harapan Indonesia Melalui Pendekatan Holistik dan Kontekstual A Naufal Azizi, Dianrafi Alphatio W, Qurri Cempaka Arismiati P[1]   Dalam lima tahun terakhir, Indonesia mengalami lonjakan konflik kekerasan terhadap anak secara signifikan. Laporan dari Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) pada pertengahan 2015 lalu menyatakan, kekerasan pada anak selalu meningkat setiap tahunnya. Pada tahun…

Rumah Budaya untuk Indonesia

  A Naufal Azizi, Dianrafi Alphatio W, Qurri Cempaka Arismiati P[1] Berbeda, namun tetap satu, itu lah Indonesia. Dngan jumlah 1.128 suku bangsa yang ada di Indonesia, tentu saja hal itu mengindikasikan bahwa setiap daerah di Indonesia memiliki local wisdom-nya sendiri. Local wisdom dan kebudayaan itu lah yang menjadi jati diri bangsa Indonesia. Secara kasat…

K E R A K Y A T A N

  Membaca membuatku semakin takut Aku semakin tau bahwa dunia tak seindah yang ku bayangkan Manusia bukanlah manusia Dia jauh lebih kejam Dia tak sebaik yang diajarkan padaku Dia jauh lebih buas Sebuah masa depan jauh lebih menggiurkan Kau tinggalkan masa lalu Masa yang membawa kita pada peradaban Peradaban yang kau banggakan Kini telah hilang…

Persatuan yang Semu

(cr. http://2.bp.blogspot.com/-Cbi_LAr2B2M/UZuyop84nOI/AAAAAAAABWk/jWSgrrb2LCc/s1600/Sejarah+Gerakan+Aceh+Merdeka.jpg) “Persatuan Indonesia” – merujuk pada sila ketiga Pancasila yang mengandung makna bersatu dalam keanekaragaman yang dimiliki bangsa Indonesia. Baik itu persatuan dalam arti ideologis, politik, sosial budaya, dan keamanan. Rasa persatuan akan melahirkan nasionalisme dan kecintaan terhadap bangsanya, juga mengutamakan kesatuan dan keutuhan bangsanya. Itulah harapan, ekspektasi, dan teori nya. Lalu jika kita…

( Throwback ) Strata Sosial Akar Persatuan?

Mengapa Pembagian Kelas dalam Masyarakat oleh Pemerintah Kolonial itu Dianggap Sebagai Akar dari Persatuan Bangsa?  (cr. https://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/4/42/COLLECTIE_TROPENMUSEUM_Onderwijs_op_Java_TMnr_10000809.jpg)             Indonesia – dulu, pada zaman kolonial Hindia Belanda terjadi pembagian kelas atau lebih sering disebut sebagai stratifikasi sosial yang dibuat oleh Pemerintah Kolonial Belanda yang dimaksudkan untuk memisahkan antargolongan berdasarkan ras atau warna kulit mereka. Tepatnya pada…

Hak yang Tertindas oleh Sebuah Hak yang Lain

Pada kesempatan ini penulis akan memberikan contoh kasus hak pejalan kaki yang terenggut oleh para pedagang kaki lima. Kasus ini diangkat karena dianggap mudah untuk dipahami dan tanpa susah payah dilihat. Pada faktanya para pedagang yang berjualan makanan disepanjang jalan kaliurang memang suatu fenomena yang cukup miris, disatu sisi trotoar berfungsi sebagai tempat pejalan kaki…